Bukan main senangnya ketika melihat tulisan saya untuk pertama kalinya di muat di salah satu situs berita nasional terbesar, Detik.Com. Bukan apa-apa, karena sudah lama saya memimpikan tulisan saya juga ikut nimbrung di portal ini. Pergeseran media informasi ke era digital membuat situs berita begitu dinikmati oleh banyak orang. Sehingga posisi situs berita punya karakter tersendiri dibanding media nasional versi cetak.
Tulisan yang hampir terlupakan karena dikirim lebih kurang 2 minggu yang lalu akhirnya dimuat juga. Luar biasa senangnya ketika melihat tulisan tersebut terpampang. Terimakasih untuk redaksi Detik yang telah memberikan kesempatan tulisan untuk mejeng di rubrik OPINI.
Mudah-mudahan saja bukan tulisan terakhir yang dimuat di sana. Ditunggu Komen Sobat di sana ya, ini dia Link nya, Klik Disini.
Salam Berry Devanda
Tulisan yang hampir terlupakan karena dikirim lebih kurang 2 minggu yang lalu akhirnya dimuat juga. Luar biasa senangnya ketika melihat tulisan tersebut terpampang. Terimakasih untuk redaksi Detik yang telah memberikan kesempatan tulisan untuk mejeng di rubrik OPINI.
Mudah-mudahan saja bukan tulisan terakhir yang dimuat di sana. Ditunggu Komen Sobat di sana ya, ini dia Link nya, Klik Disini.
Salam Berry Devanda
__________________________________
Baca Juga :
__________________________________
Waaa mantapppp.. selamat ya tulisannya sudah dimuat. Bisa sebagai penambah semangat untuk menulis lebih nih.. Siapa tahu boleh dapat kerjaan jadi editor di detik ;)
BalasHapusWahhh mantap sobat bisa tampil di Media, seperti wartawan yach... gimana caranya nich ?
BalasHapusSelamat ya atas prestasinya tsb. Semoga semakin bersemangat untuk terus menghasilkan tulisan2 yang menginspirasi. Dan ini tentu saja memacu kita semua untuk melakukan hal yang sama
BalasHapuskalau tulisan anda saya nggak heran karena memang tulisan-tulisan anda selalu berisi dan memang layak untuk masuk di portal berita manapun
BalasHapus..
BalasHapusSelamat ya, pasti seneng banget..
..
Segera meluncur ke tkp..
..
Selamat ya Mas Berry utk kesuksesannya .
BalasHapusSemoga ada lagi tulisan2nya yg masuk detik.com agar rasa berbagi itu bisa lebih meluas lagi ,amin
salam
wah selamat ya
BalasHapuskeren ni tulisannya bisa nongol di detik com^^
Alhamdulillah... semoga tulisan selanjutnya dimuat juga ya... :)
BalasHapusSelamat Idul Fitri, maaf lahir dan batin :)
selamat berry, mesti banyak belajar lagi kepada yang lebih konsisten menulis. sekali lagi selamat
BalasHapuswah lama juga ya dimuatnya... selamat
BalasHapus