15 Nov 2010

Selamat Hari Raya Idul Adha 1431 H

Kembali, Tuhan memberikan satu lagi kesempatan kepada makhluknya untuk melewati salah satu hari yang paling ditunggu umat Islam. Idul Adha atau hari raya Qurban. Hari yang diperuntukan untuk mengingatkan manusia akan pentingnya keikhlasan. Keikhlasan dan kepasrahan kepada yang maha kuasa seperti yang pernah dicontohkan oleh Ibrahim.

Ibrahim telah mengajarkan kepada umat manusia, tentang bagaimana memperlakukan apa-apa yang ada di dunia ini termasuk harta yang berharga sekalipun. Ibrahim mengajarkan, hendaknya kecintaan itu tidak melebihi cinta makhluk pada Sang Pencipta. Karena memang seperti itu layaknya.

Peristiwa pengorbanan tersebut tidak akan berarti apa-apa jika tidak dibingkai dengan keihklasan. Termasuk perjalanan haji dan berkurban Sapi, Kambing dan lain sebagainya.

Semoga, Idul Adha kali ini semakin mengajarkan kita kepada keihklasan yang sesungguhnya. Selamat Hari Raya Idul Adha 1431 H

11 komentar:

  1. selamat hari raya jugaaaaaa,,,,,,

    BalasHapus
  2. oaww....sama2 bang..selamat hari raya juga

    BalasHapus
  3. Selamat Idul Adha juga Bg...:)

    BalasHapus
  4. selamat idul adha.. semoga semakin mendekatkan diri kita ke Allah. amiin..

    BalasHapus
  5. Selamat Idul Adha juga...
    Makan2 lagi :D

    BalasHapus
  6. selamat hari rayeeee,,,, semoga kita makin ringan hati untuk berbagi terhadap sesama.

    BalasHapus
  7. Selamat Hari Raya Qurban 1431 H.
    Semoga ketakwaan kita kian meningkat ,amin
    salam

    BalasHapus
  8. pesta kambing sudah lewat :D

    bagaimanapun keteladanan nabi Ibrahim patut di contoh krn dia bisa bersedia memotong nabi Ismail itu karena ketakwaan yang sangat tinggi kepada Allah, tanpa ketakwaan maka sudah barang tentu nabi Ibrahim menolak untuk memotong anaknya

    BalasHapus
  9. sama2 sobat,
    selamat hari raya Idul Adha jg ya....
    gak ada kata telat kan???

    BalasHapus

Ketikan Komentar anda dengan memilih pada opsi beri komentar sebagai Name/URL....